Kita sebagai manusia tak bisa hentam hentam saja apa yang ada
Kita sebagai manusia harus ada pokok penerimaan
Menerima saat di abaikan
Menerima saat di acuhkan
Menerima saat di cemooh
Sebab kita berproses dari sana
Entah berapa kali banyaknya
Kita harus kuat
Harus jadi manusia kuat
Muncul dalam peredaran sebagai baja yang tak hancur dihantam badai
Muncul pada sebuah frasa yang kokoh dan anggun
Serta muncul seperti seduhan kopi coklat yang membahagiakan
Dalam hidup
Kita emang tak selalu di inginkan
Terkadang akan ada mereka yang penuh dengan stigma negatif terhadap lawanya
Cukup senyum dan tunjukan saja potensi itu
Dibalas tidak usah! Cintai saja dirimu maka orang lain akan cinta dengan kita
Yah,baiklah
Besyukur yang membuat kita bahagia bukan bahagia yang membuat kita bersyukur
-ipn
Comments
Post a Comment